Senin, 21 April 2014

KARNAVAL BOCAH UNTUK PERINGATI HARI KARTINI

 
Batu,
Menyambut peringatan hari Kartini 21 april mendatang/ ratusan anak-anak di desa gunungsari kecamatan bumiaji kota batu kamis pagi mengikuti kegiatan karnaval keliling desa kegiatan ini pun sempat menyita perhatian warga setempat

Seperti inilah suasana meriah yang terlihat saat karnaval bersama dalam rangka memperingati hari Kartini digelar di desa Gunungsari kecamatan Bumiaji kamis pagi

Ada sebanyak 288 anak turut ambil bagian dalam karnaval yang digelar tiap dua tahun sekali ini mereka adalah murid murid dari 10 lembaga pendidikan pra sekolah se desa Gunungsari

Mulai dari murid murid dari kelompok bermain atau KB) murid murid roudhotul adfal atau RA hingga murid murid dari taman kanak kanaka tau TK  namun tak hanya mereka saja yang dilibatkan semua orangtua murid juga wajib ikut serta

Rute karnaval yang dipilih tidak terlalu jauh hanya sekitar dua kilometer saja start dari dusun kapru dan finish di depan kantor desa Gunungsari hal ini dikarenakan mayoritas pesertanya adalah anak anak

Melalui kegiatan seperti ini diharapkan anak anak bisa mengenal sosok Raden Ajeng Kartini serta diharapkan pula mereka bisa meneladani dan meneruskan perjuangan kartini sebagai pejuang emansipasi wanita

Tidak ada komentar: