Jumat, 04 Mei 2018

Sosialisasi Pemadam Kebakaran di Desa Sumbergondo

MbahGondo,2018
Bulan Mei 2018 kemarin KIM Warta Mertani bersama masyarakat desa Sumbergondo mengadakan Sosialisasi cara Menghadapi kebakaran disekitar kita, dalam kesempatan ini Dinas Pemadam Kebakaran Kota Batu di bantu oleh perangkat Desa Sumbergondo memberikan sosialisasi singkat dengan praktek pemadaman kebakaran di depan warga desa Sumbergondo, "sosialisasi ini menjadi hal yang sangat penting mengingat warga masyarakat sangat rentan mengalami kebakaran ditingkat rumah tangga karena kurangnya pengetahuan tentang penggunaan Tabung LPG,dan bagaimana cara mengatasi kebakaran yang terjadi,kami sangat berterima kasih kepada Dinas pemadam Kebakaran Kota Batu dalam sosialisasi ini" demikian dikatakan oleh Nuryuwono,Kepala Desa Sumbergondo  mengakhiri pembicaraannya dengan KIM Warta Mertani.Red

ketua KIM bersama Petugas Damkar bersama Kaur Pemerintahan Desa


Salah satu warga sedang mempraktekkan penggunaan alat pemadam 


Ketua KIM bersama Anggota dalam giat Sosialisasi Damkar

salah satu warga sedang mempraktekkan pemadaman kompor meledug

ketua KIM bersama peserta sosialisasi


2 komentar:

Maz Gonet mengatakan...

sipppp,, kegiatan yang sangat bermanfaat terutama bagi Ibu-ibu yang sering di dapur..!

Mbah GONDO mengatakan...

terima kasih mas Pino, semoga manfaat